Pages

Rabu, 29 Maret 2017

Interaksi Manusia dan Komputer


1.      Pengertian

Interaksi manusia dan kumputer (IMK) yaitu disiplin ilmu yang mempelajari mengenai suatu hubungan diantara manusia dan komputer yang diantaranya itu meliputi perancangan, evaluasi, serta implementasi antarmuka pengguna komputer supaya dapat mudah digunakan oleh manusia.
Interaksi adalah komunikasi 2 arah diantara manusia (user) serta sistem komputer. Untuk memaksimalkan interaksi yaitu dengan memberikan stimulan serta respon (aksi dan reaksi) yang saling mensupport, jika tidak bisa maka akan mengalami hambatan menuju pembiasan tujuan.

2.      Definisi Interaksi Manusia dan Komputer
Interaksi manusia menurut definisi merupakan sebuah hubungan diantara manusia dan komputer yang memiliki karakteristik tertentu untuk dapat mencapai suatu tujuan tertentu dengan cara menjalankan sebuah sistem yang bertopengkan sebuah antarmuka (interface).
Prinsip kerja komputer meliputi input, proses, dan output Pada komputer itu diberikan data yang umumnya berupakan suatu deretan angka serta huruf. Yang kemudian diolah kedalam komputer yang menjadi keluaran sesuai dengan kebutuhan serta keinginan manusia.
Tanpa disadari kita (manusia/user) sudah berinteraksi maupun berdialog dengan sebuah benda (layar monitor), yakni didalam bentuk menekan tombol berupakan tombol angka dan huruf yang terdapat pada keyboard / melakukan 1 sentuhan kecil pada mouse.


3.      Tujuan Interaksi Manusia dan Komputer
Tujuan utama interaksi manusia dan komputer adalah sebagai berikut :
1.      Membuat sistem yang lebih :
a.      Berguna (usable)
b.      Aman
c.       Produktif
d.      Efektif
e.      Efisien
f.        Fungsional
2.      Meningkatkan interaksi antara manusia dengan sistem komputer
Para perancang antarmuka(interface) manusia dan komputer berharap supaya sistem komputer yang dirancangnya itu dapat bersifat akrab serta ramah dengan penggunanya (user friendly).Untuk dapat membuat antarmuka yang baik tiu dibutuhkan pemahaman beberapa bidang ilmu, antara lain ialah sebagai berikut  :
1.      Teknik elektronika dan ilmu komputer
2.      Psikologi
3.      Perancangan grafis dan tipografi
4.      Ergonomik
5.      Antropologi
6.      Linguistik
7.      Sosiologi

4.      RUANG LINGKUP IMK

Pengertian interaksi manusia dan Komputer - Ruang Lingkup Interaksi Manusia Komputer meliputi 3 komponen :
·         Manusia adalah pengguna (user) yang menggunakan komputer. User tersebut berbeda-beda dan mempunyai karakteristik masing-masing sesuai dengan kebutuhan serta kemampuannya didalam menggunakan komputer itu.
·         Komputer adalah suatu peralatan elektronik yang didalamnya meliputi hardware (perangkat keras) serta software (perangkat lunak).
·         Manusia serta komputer berinteraksi lewat masukan serta keluaran melalui antarmuka(interface).
·         Fokus pada perancangan serta evaluasi antarmuka pemakai (user interface).
·         Antarmuka pemakai merupakan suatu bagian sistem komputer yang memungkinkan manusia untuk dapat berinteraksi dengan komputer.

5.      Daftar Pustaka
-          http://www.repastrepost.com/2016/09/interaksi-manusia-dan-komputer.html


1 komentar:

  1. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

    Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

    Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

    Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: (Suzaninvestment@gmail.com) Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

    Anda juga bisa menghubungi saya: (Ammisha1213@gmail.com) jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut

    BalasHapus